Ada Adegan Kontak Fisik, Video Baru JKT48 Dituding Mengandung Unsur LGBT

Ada yang nilai konsep video Benang Sari, Putik, dan Kupu-Kupu Malam terlalu berbahaya.

Haning Setyawan
Kamis, 16 Maret 2023 | 21:00 WIB
Ada Adegan Kontak Fisik, Video Baru JKT48 Dituding Mengandung Unsur LGBT
Salah satu adegan di video Benang Sari, Putik, dan Kupu-Kupu Malam JKT48

Fresh.suara.com - Video lagu baru JKT48 yang berjudul "Benang Sari, Putik, dan Kupu-Kupu Malam" mengundang atensi netizen. 

Pasalnya, video special performance tersebut diduga mempromosikan LGBT yang banyak menuai kritikan dari penggemar dan masyarakat pada umumnya.

Video performance lagu terbaru JKT48 dibawakan oleh lima member yakni Marsha, Muthe, Kathrina, Ashel, dan Freya, yang dirilis pada Senin, 13 Maret 2023. Dalam videonya, girl grup asal Indonesia ini menyuguhkan nuansa Timur Tengah dari segi musik hingga penampilan para member.

Meskipun banyak penggemar yang terkesan dengan konsep baru JKT48, tidak sedikit yang menilai konsep yang diusung terlalu berbahaya. 

Baca Juga:Dian Sastro Pamer Foto di Hari Ultah, Netizen Salfok pada Usianya

Ada beberapa adegan yang menampilkan dua member seperti saling berciuman dan kontak fisik yang dinilai tak wajar, terlebih lagi kelima member masih di bawah umur.

Kritik yang diterima pun bermunculan. Netizen menganggap bahwa konsep era baru JKT48 terlalu dewasa dan secara terang-terangan mempromosikan LGBT. 

Beberapa netizen bahkan mengkhawatirkan dampak negatif yang bisa terjadi, terutama jika ada orang awam yang tidak paham konsep tersebut dan merasa terganggu dengan adegan-adegan yang dianggap sensitif.

Namun, ada juga netizen yang memberikan pandangan yang berbeda. 

Mereka menganggap video performance lagu terbaru JKT48 ini bagus, hanya saja mereka merasa tidak nyaman dengan nuansa Arab yang digunakan dalam konsep tersebut. 

Baca Juga:Bagian Belakang Anya Geraldine Terlalu Terekspos, Netizen Singgung soal Ibunda yang Solehah

Selain itu, ada juga netizen yang mengusulkan agar video tersebut diambil tindakan takedown dan diedit-edit bagian yang dianggap sensitif.

Munculnya kontroversi ini menjadi pelajaran bagi para pelaku industri musik untuk lebih berhati-hati dalam memilih konsep dan konten yang akan dibawakan. 

Terlebih lagi, konten-konten yang dihasilkan harus tetap memperhatikan nilai-nilai moral dan budaya yang ada di Indonesia.

Selebriti

Terkini

Video itu menampilkan Rebecca Klopper dan Fadly Faisal sedang asyik.

Selebriti | 09:24 WIB

Mario Dandy kegep buru-buru ikat tangannya sendiri yang semula bebas

Lifestyle | 20:27 WIB

Netizen menyayangkan sikap Mario Dandy yang seolah tak menyesal

Lifestyle | 20:11 WIB

Pengusaha Arab yang konon sedang dekat denga Inara bernama Kasif.

Selebriti | 19:04 WIB

Bukannya dipuji, Amanda Manopo malah dibully.

Lifestyle | 18:11 WIB

Jennifer Dunn tampil fashionable dengan tas mungil cantik yang harganya wow.

Selebriti | 17:39 WIB

Desta gerah diserang berbagai macam fitnah.

Selebriti | 17:00 WIB

Inara Rusli saat ini sedang menjalani proses perceraiannya dengan Virgoun.

Selebriti | 16:36 WIB

Shafa yang sudah melabrak Jennifer, kini akrab dengan anak dari Jennifer dan sang ayah, Kay.

Selebriti | 09:10 WIB

belum resmi menjadi ibu pejabat, Jennifer Dunn pun sudah tampil dengan gaya yang mewah.

Selebriti | 08:41 WIB

Polisi menemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban mayat dalam karung.

Metropolitan | 05:39 WIB

Gidion menduga adanya indikasi pembunuhan terhadap korban mayat dalam karung tersebut.

Metropolitan | 23:01 WIB

Mayat tersebut ditemukan dalam kondisi terbungkus karung.

Metropolitan | 20:14 WIB

Pemprov DKI Jakarta menggelar lomba desain ikon Jakarta. Perlombaan tersebut pun kini menjadi sorotan sejumlah pihak, mulai dari para politikus sampai dengan warganet.

Metropolitan | 14:26 WIB

Dinas Perhubungan DKI Jakarta melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar lokasi mulai 24 Mei 2023.

Metropolitan | 19:08 WIB

Beni Mulyana kerap membagikan foto saat bersama dengan buah hatinya.

Gosip | 08:45 WIB

Postingan Alshad Ahmad yang gercep disukai Tiara Andini membicarakan soal anak yang baru lahir.

Gosip | 08:30 WIB

Namun Antonio Dedola malah membantah penilaian Lolly, simak selengkapnya berikut ini.

Gosip | 08:00 WIB

Beni Mulyana menikah dengan janda anak satu.

Gosip | 07:30 WIB

Enzy Storia dan Molen Kasetra menggelar resepsi pernikahan di sebuah resort mewah di Bali.

Gosip | 07:15 WIB
Tampilkan lebih banyak